Siswa/i SDN Sukabumi Selatan 07, melakukan kegiatan “Piket Kelas” masing-masing. Bertanggung jawab atas kelasnya supaya selalu terjaga kebersihannya.